Alhamdulillah, Zona Merah Covid19 Terus Turun Hingga 50 Persen

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Zona risiko penularan tinggi Covid19 atau zona merah di Indonesia kini tinggal lima daerah dan terus menurun hingga 50 persen hingga pekan terakhir Maret 2021.

Hal itu diungkapkan juru bicara Satgas Penanganan Covid19, Wiku Adisasmito, Kamis 1 April 2021.

“Catatan zonasi nasional capaiannya terus membaik, jumlah kabupaten/kota zona merah terus menurun 50 persen,” ujar Wiku.

Perkembangan hasil penanganan Covid19 sekarang, menurut Wiku, menunjukkan peran penting pemerintah daerah dan masyarakat.

Sekarang, Wiku mengajak seluruh masyarakat memperkuat semangat perkembangan penanganan Covid19.

Sementara Pemerintah Jokowi saat juga mempercepat vaksinasi untuk semakin menekan penularan Covid19.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Benyamin Dorong Pemanfaatan Telaga Mijahan Sebagai Sumber Pendapatan Mandiri, Inspirasi bagi Anak Muda

Mata Indonesia, Gunungkidul – Dalam suasana hangat dan penuh semangat di Joglo Bakmi Jawa Gunungkidul, Padukuhan Sambirejo, Kalurahan Semanu, Kabupaten Gunungkidul, Sabtu (21/12/2024), Benyamin Sudarmadi, S.H., M.Si., Ketua Petani Merdeka DPD DIY sekaligus pengelola Joglo Bakmi Jawa, menyampaikan gagasan visionernya.
- Advertisement -

Baca berita yang ini