Thailand Kembali Perketat Aturan Setelah Muncul Kasus Baru Virus Corona

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Thailand termasuk negara yang berhasil mengendalikan penyebaran virus corona sampai pada pertengahan tahun 2020, dan melonggarkan aturan untuk warganya. Namun pada bulan Desember ini infeksi kembali naik, Thailand melaporkan ada 155 infeksi baru virus corona pada selasa pagi.

Oleh karena itu pemerintah langsung membuat aturan pembatasan baru, menutup tempat hiburan selama libur tahun baru sampai pada tanggal 4 Januari, namun untuk kuil Hindu Ganesh yang berada di luar pusat perbelanjaan tetap dibuka untuk umat berdoa namun diberi kotak “Physical Distancing”. (M. Naufal Pratama)

Berikut potret kuil Hindu Ganesh dengan kotak Physical Distancing :

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Pemerintahan Prabowo-Gibran Berkomitmen Mewujudkan IKN Sebagai Kota Ramah Lingkungan

Oleh: Dewi Ambara* Indonesia kini memasuki era baru dengan pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kalimantan Timur. Dipimpin oleh Presiden...
- Advertisement -

Baca berita yang ini