Yuk Beli Tiket Timnas Indonesia vs Curacao, Segini Harganya

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Timnas Indonesia akan menghadapi Curacao lagi pada FIFA Matchday. Tiket untuk pertandingan sudah dijual secara online.

Indonesia menghadapi Curacao di Stadion Pakansari, Selasa 27 September 2022. Di pertemuan pertama, skuat Garuda meraih kemenangan dengan skor 3-2 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api pada 24 September.

PSSI merilis harga tiket pertandingan Indonesia melawan Curacao. Ada empat kategori, yakni VIP A&B, Timur, Utara, dan Selatan. Harga tiket normal paling mahal 400 ribu Rupiah dan paling kurah 90 ribu Rupiah.

Sementara untuk harga tiket pre-sale paling mahal 200 ribu Rupiah dan paling murah 80 ribu Rupiah. Tiket bisa dibeli secara online di situs PSSI.org.

Berikut daftar lengkap harga tiket Indonesia vs Curacao

Normal
VIP A&B: 400 ribu Rupiah
Timur: 150 ribu Rupiah
Utara: 90 ribu RUpiah
Selatan: 90 ribu Rupiah

Pre-Sale
VIP A&B: 200 ribu Rupiah
Timur: 130 ribu Rupiah
Utara: 80 ribu Rupiah
Selatan: 80 ribu Rupiah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Pengangkatan CASN 2024 Akan Segera Terwujud

Oleh : Astrid Widia )* Pengangkatan Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) 2024 akan dapat segera terwujud. Pemerintah dan DPR pun...
- Advertisement -

Baca berita yang ini