Gunung Bromo Dijadikan Lokasi Para Teroris Jatim untuk Latihan Fisik

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA-22 terduga terorsi yang datang dari Jawa Timur (Jatim) telah dipindahkan ke Rumah Tahanan khusus di Cikeas, Jawa Barat.

Mereka akan menjalani pemeriksaan lebih intensif, karena sebelumnya aliran mereka diketahui bahwa kerap menjalani latihan fisik di sekitar Gunung Bromo, Jawa Timur.

Mereka juga telah merencanakan aksi teror seperti menyasar personel kepolisian. “Terutama anggota yang sedang bertugas di lapangan,” kata Kepala Biro Penerangan Masyarakat Mabes Polri Brigadir Jenderal Rusdi Hartono.

Diketahui, kepolisian sebelumnya menangkap puluhan terduga teroris itu pada akhir Februari hingga awal Maret 2021.

Mereka adalah UBS alias F, TS, AS, AIH alias AP, BR, RBM, Y, F, ME, AYR, RAS, MI, dan disinyalir telah menyiapkan aksi amaliah. Sedangkan, 10 terduga lainnya belum diungkap identitasnya.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Flu Singapura Tak Ditemukan di Bantul, Dinkes Tetap Waspadai Gejala yang Muncul

Mata Indonesia, Bantul - Dinkes Kabupaten Bantul menyatakan bahwa hingga akhir April 2024 kemarin, belum terdapat kasus flu Singapura yang teridentifikasi. Namun, Dinkes Bantul tetap mengimbau masyarakat untuk tetap waspada. "Kami belum menerima laporan terkait kasus flu Singapura di Bantul. Kami berharap tidak ada," ujar Agus Tri Widiyantara, Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Bantul, Sabtu 4 Mei 2024.
- Advertisement -

Baca berita yang ini