MINEWS.ID, JAKARTA – Kementerian Komunikasi dan Informatika menggelar diskusi Forum Merdeka Barat 9 (FMB9) dengan tema “Mengedepankan Strategi Deradikalisasi” yang menghadirkan dua narasumber dari Kementerian diantara dari Kementerian Agama dan Kementerian Dalam Negeri di kantor Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) Jakarta, Senin, (11/11/2019).
1 dari 6

Direktur Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama, Kamarudin Amin (kiri) dan Direktur Kewaspadaan Nasional Direktorat Jenderal Politik dan Pemerintahan Umum Kementerian Dalam Negeri, Akbar Ali (kiri) menjadi pembicara dalam diskusi Forum Merdeka Barat 9 (FMB9) di kantor Kementerian
Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo), Jakarta, Senin (11/11/2019). FMB9 mengangkat tema "mengedepankan Strategi Deradikalisasi." (MATAINDONESIA/Gumilang Jaya)

Direktur Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama, Kamarudin Amin (kiri) dan Direktur Kewaspadaan Nasional Direktorat Jenderal Politik dan Pemerintahan Umum Kementerian Dalam Negeri, Akbar Ali (kiri) menjadi pembicara dalam diskusi Forum Merdeka Barat 9 (FMB9) di kantor Kementerian
Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo), Jakarta, Senin (11/11/2019). Tema yang diangkat terkait usulan Presiden Joko Widodo yang menginstruksikan penggunaan label baru 'manipulator agama' untuk mengganti kata 'radikalisme' agar tidak menyudutkan agama tertentu. (MATAINDONESIA/Gumilang Jaya)

Direktur Jenderal Pendidikan Islam Kemenag, Kamarudin Amin memberikan pernyataan dalam acara Diskusi Media Forum Merdeka Barat 9 (FMB9) di kantor Kemkominfo, Jakarta Pusat, Senin (11/11/2019). Amin menyatakan haus mengutamakan moderasi agama yang toleran yang bisa menghargai orang lain dan menghargai keragaman. (MATAINDONESIA/Gumilang Jaya)

Direktorat Jenderal Politik dan Pemerintahan Umum Kementerian Dalam Negeri, Akbar Ali memberikan pernyataan dalam acara Diskusi Media Forum Merdeka Barat 9 (FMB9) di kantor Kemkominfo, Jakarta Pusat, Senin (11/11/2019). Ali mengatakan agar semua pihak baik ormas dan masyarakat untuk berpartisipasi secara aktif untuk mencegah paparan radikalisme. (MATAINDONESIA/Gumilang Jaya)