Mata Lensa Updated: 13 Oktober 2019, 23:41 Foto: Dahsyatnya Topan Hagibis Terjang Jepang Gumilang Jaya Dhana 12 Oktober 2019, 21:27 245 245 0 Bagikan FacebookTwitterPinterestWhatsApp Sejumlah rumah hancur usai diterjang Topan Hagibis di daerah Tokyo di Ichihara, timur Tokyo, Jepang, 12 Oktober 2019. Hal ini terjadi setelah sekitar sebulan sebelumnya sebuah topan besar melanda Jepang dan menghancurkan sekitar 30 ribu rumah dan kerusakan jaringan listrik. Mandatory credit Kyodo/IG @juriisthename Baca Juga NewsDavina G - 21 November 2024, 17:42Bersinergi Menjaga Netralitas Pemilu Demi Pilkada yang Berkualitas NewsDavina G - 21 November 2024, 17:39Pemerintahan Prabowo-Gibran Berdayakan Masyarakat Lokal Dalam Pembangunan IKN HeadlineDavina G - 21 November 2024, 17:37Kunjungan Luar Negeri Presiden Prabowo: Strategi Diplomasi untuk Hidupkan Dunia Bisnis Nasional Gumilang Jaya Dhanahttps://www.minews.id/ MINEWS.ID, JAKARTA – Dahsyatnya Topan Hagibis yang menghantam Kota Ichihara, berhasil memporak-porandakan kota tersebut dan sebagian wilayah di sekitarnya, prefektur Chiba, Jepang, Sabtu, 12 Oktober 2019. 1 dari 6 Sejumlah rumah hancur usai diterjang Topan Hagibis di daerah Tokyo di Ichihara, timur Tokyo, Jepang, 12 Oktober 2019. Hal ini terjadi setelah sekitar sebulan sebelumnya sebuah topan besar melanda Jepang dan menghancurkan sekitar 30 ribu rumah dan kerusakan jaringan listrik. Mandatory credit Kyodo/IG @juriisthename Sejumlah rumah hancur usai diterjang Topan Hagibis di daerah Tokyo di Ichihara, timur Tokyo, Jepang, 12 Oktober 2019. Angin Topan Hagibis, yang berarti kecepatan dalam bahasa Tagalog, Filipina, sudha tiba dan menerjang sebagian wilayah di Jepang. Mandatory credit Kyodo/IG @juriisthename Tiang listrik dan sejumlah rumah roboh usai diterjang Topan Hagibis di daerah Tokyo di Ichihara, timur Tokyo, Jepang, 12 Oktober 2019. Angin topan ini diperkirakan bakal menjadi yang terkuat melanda Tokyo sejak 1958. Warga diminta bersiap-siap menghadapi terjadinya gelombang tinggi dan hempasan badai. Mandatory credit Kyodo/IG @juriisthename Hujan lebat yang disebabkan oleh Topan Hagibis membanjiri area perumahan di Ise, Jepang tengah, 12 Oktober 2019. Angin topan dapat menyebabkan turunnya hujan deras dengan level tertinggi serta angin kencang. Mandatory credit Kyodo/IG @juriisthename Hujan lebat yang disebabkan oleh Topan Hagibis membanjiri area perumahan di Ise, Jepang tengah, 12 Oktober 2019. Tim penyelamat mengevakuasi warga yang memilih untuk bertahan di rumah. Mandatory credit Kyodo/IG @juriisthename Rumah hancur usai diterjang Topan Hagibis di daerah Tokyo di Ichihara, timur Tokyo, Jepang, 12 Oktober 2019. Angin Topan Hagibis, yang berarti kecepatan dalam bahasa Tagalog, Filipina, sudha tiba dan menerjang sebagian wilayah di Jepang. Mandatory credit Kyodo/IG @juriisthename TagsjepangTopantopan hagibis Bagikan FacebookTwitterPinterestWhatsApp Berita SebelumnyaHoax, Viral Pulau Ambon dan Seram akan TenggelamBerita SelanjutnyaPorsche Bakal Kembangkan Mobil Terbang Bertenaga Listrik Berita Terbaru NewsDavina G - 21 November 2024, 17:42Bersinergi Menjaga Netralitas Pemilu Demi Pilkada yang Berkualitas Jakarta - Netralitas aparatur sipil negara (ASN) menjadi perhatian utama dalam menjaga kualitas Pilkada Serentak 2024. Badan Pengawas Pemilu... News Pemerintahan Prabowo-Gibran Berdayakan Masyarakat Lokal Dalam Pembangunan IKN Davina G - 21 November 2024, 17:39 Headline Kunjungan Luar Negeri Presiden Prabowo: Strategi Diplomasi untuk Hidupkan Dunia Bisnis Nasional Davina G - 21 November 2024, 17:37 News Pemerintah Pastikan Kebijakan Penghapusan Utang Pelaku UMKM Tepat Sasaran Davina G - 21 November 2024, 17:32 News Dukung Ketegasan Presiden Prabowo Berantas Narkoba Davina G - 21 November 2024, 17:29 - Advertisement - Baca berita yang ini Menghargai Pengabdian dan Dedikasi Tentara Nasional Indonesia Headline IPM - 5 Oktober 2023, 05:00 Aksi Demo Jilid Empat, Kubu Panji Gumilang Tidak Siapkan Tandingan Mata Lensa Fakhrizal - 29 Juli 2023, 14:54 Targetkan 7 Kursi, DPD Partai Nasdem Indramayu Berkomitmen Segera Bangkit Mata Lensa Fakhrizal - 17 Juni 2023, 12:43