Oleh : Akbar Setiawan )*
Kesehatan merupakan aset berharga bagi setiap individu dan menjadi modal utama dalam membangun sumber daya manusia yang berkualitas. Dalam upaya menciptakan generasi yang sehat dan produktif, berbagai strategi telah diterapkan oleh pemerintah maupun lembaga kesehatan....