Justin Bieber Rilis MV ‘Ghost’, Nyanyi Bareng Yuk Sambil Pahami Maknanya

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Justin Bieber baru saja merilis MV baru untuk lagu ‘Ghost’ dari album ‘Justice’ pada 8 Oktober pukul 11 WIB. Diane Keaton juga membintangi MV ‘Ghost’ berperan sebagai seorang istri yang kehilangan suaminya.

Dalam cerita MV-nya, Justin Bieber adalah anak dari Diane. Keduanya berkabung dalam jangka waktu lama atas kepergian kepala keluarga mereka.

Kisah ini lebih menceritakan sisi bagaimana cara kita harus mengikhlaskan dan merelakan seseorang telah tak ada. Justin menunjukkan bagaimana cara untuk bangkit kembali menjalani hidup.

MV yang menyentuh ini disutradari oleh Colin Tilley. Kini videonya telah mencapai 446 ribu dan masih terus bertambah.

Yuk kita nyanyi sama-sama dengan baca lirinya di bawah!

Justin Bieber – Ghost (Lirik)

Youngblood thinks there’s always tomorrow
I miss your touch on nights when I’m hollow
I know you crossed a bridge that I can’t follow

Since the love that you left is all that I get
I want you to know that if I can’t be close to you
I settle for the ghost of you
I miss you more than life (more than life)And if you can’t be next to me

Your memory is ecstasy
I miss you more than life
I miss you more than lifeYoungblood thinks there’s always tomorrow (woo)

I need more time but time can’t be borrowed
I’d leave it all behind if I could follow

Since the love that you left is all that I get
I want you to know that if I can’t be close to you
I’ll settle for the ghost of you
I miss you more than life, yeahAnd if you can’t be next to me

Your memory is ecstasy (oh)
I miss you more than life
I miss you more than lifeWhoa
Na, na-na
More than life

Oh so if I can’t get close to you
I’ll settle for the ghost of you
But I miss you more than lifeAnd if you can’t be next to me
Your memory is ecstasy
I miss you more than life
I miss you more than life

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Jaga Demokrasi Pilkada Papua, Pemerintah Antisipasi Gangguan OPM

PAPUA — Pemerintah dan aparat keamanan berkomitmen kuat untuk menjaga keamanan dan stabilitas demi kelancaran Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)...
- Advertisement -

Baca berita yang ini