Kabar Baik, Pakar Sebut Tren Indikator Covid-19 di Indonesia Melandai

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Sejumlah indikator Covid-19 di Indonesia memperlihatkan tanda-tanda melandai, terutama pada kurva positivity rate serta kasus harian.

“Tren Kasus dan Positivity Rate Indonesia sudah Landai. Horeee??,” ujar epidemilog Universitas Indonesia, Pandu Riono melalui pesan yang dilihat, Kamis 24 Februari 2022.

Meski tren kurva kasus dan positivity rate di Indonesia sudah mulai menunjukkan melandai, namun juru bicara Satgas Penanganan Covid-19 Pusat, Wiku Adisasmito menilainya masih tinggi.

Angka 17 persen hingga 18 persen masih menunjukkan potensi penularan Covid-19 di masyarakat yang relatif tinggi.

Maka, dia mengingatkan masyarakat agar tidak lengah dan tetap berdisiplin dengan protokol kesehatan (prokes).

Wiku mengharapkan masyarakat sadar dan tidak mempermudah penularan di komunitas semakin tinggi.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Danantara Ambil Peran Kunci dalam Transformasi Pengelolaan Kekayaan Negara

Oleh: Naura Yuninda )* Pengelolaan aset negara terus menjadi salah satu fokus utama pemerintah dalam memperkuat fondasi ekonomi nasional. Di...
- Advertisement -

Baca berita yang ini