‘Glow Up’ dari Kecil, Ini Transformasi Lay EXO yang Bikin Cewek-cewek Jejeritan

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Bagi para penggemar boygroup asal Korea Selatan ‘EXO’, EXO-L, pastinya tahu kalau Lay berulang tahun hari ini, Rabu 7 Oktober 2020. Main dancer yang penuh pesona itu kini telah berusia 29 tahun.

Karir member asal China ini bisa dibilang sukses. Sejak kecil, Lay sudah sering tampil di acara televisi negaranya hingga akhirnya direkrut SM Entertainment untuk menjadi idol K-Pop dan debut bersama EXO.

Zhang Yixing merupakan finalis dalam sebuah ajang pencarian bakat di China ‘Star Academy’ pada 2005. Sebelum debut bersama EXO, Lay kecil saat itu sudah wara-wiri di televisi China misalnya saja muncul dalam acara ‘Yue Ce Yue Xin Kai’ dan ‘Na Ke Bu Yi Yang’ sekitar 2005-2006.

Pada penasarang gak sih gimana penampilan pria yang kini mampu bikin cewek-cewek jejeritan ini saat masih kecil? Intip beberapa potret berikut ini:

1. Lay waktu kecil lucu banget ya!

Zhang Yixing a.k.a Lay EXO (Foto: Istimewa)

2. Kayaknya dari kecil hingga dewasa gak banyak berubah.

Zhang Yixing a.k.a Lay EXO (Foto: Istimewa)

3. Udah ‘Glow Up’ dari kecil girls.

Zhang Yixing a.k.a Lay EXO (Foto: Istimewa)

4. Hayo ini Lay di usia berapa? Ada yang bisa tebak?

Zhang Yixing a.k.a Lay EXO (Foto: Istimewa)

5. Ini waktu masih jadi trainee SM Entertainment, sebelum debut bersama EXO.

Zhang Yixing a.k.a Lay EXO (Foto: Istimewa)

6. Ini pas era ‘MAMA’, ingat kan?

Zhang Yixing a.k.a Lay EXO (Foto: ISM Entertainment)

7. Penampilan Lay sekarang yang bikin cewek-cewek klepek-klepek.

Zhang Yixing a.k.a Lay EXO (Foto: Instagram)

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Sambut Hari HAM Ius Humanum Gelar Talk Show soal “Perlindungan Terhadap Pekerja Non Konvensional : Pekerja Rumah Tangga”

Mata Indonesia, Yogyakarta - Dalam rangka menyambut peringatan Hari Hak Asasi Manusia (HAM) yang jatuh pada 10 Desember 2024, kali ini Ius Humanum menyelenggarakan Talkshow dan Diskusi Film dengan Tema, "Perlindungan terhadap Pekerja Non-Konvensional : Pekerja Rumah Tangga" yang bertempat di Pusat Pastoral Mahasiswa Daerah Istimewa Yogyakarta (PPM DIY).
- Advertisement -

Baca berita yang ini