Presiden Jokowi Batal Hadiri Langsung Perayaan Hari Pers Nasional, Beri Sambutan via Online

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA – Presiden Joko Widodo (Jokowi) batal menghadiri langsung perayaan Hari Pers Nasional di Kendari, 9 Februari 2022. Jokowi akan memberikan sambutan via online dari Istana Negara.

Kabar batalnya Jokowi hadir langsung di Kendari diungkapkan Sekretaris Kabinet, Pramono Anung.

“Presiden sudah memutuskan untuk hadir secara daring dari Istana,” ujar Pramono.

Sebelumnya Jokowi berencana menghadiri langsung perayaan Hari Pers Nasional. Tapi, seiring dengan meningkatnya penularan Covid-19 terutama varian Omicron, Jokowi memutuskan hadir secara virtual.

Jokowi sebenarnya sudah merencanakan melakukan penanaman pohon mangrove dan melepas hewan langka Anoa di Kendari.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Survei Elektabilitas Bakal Calon Walkot Jogja yang Bertarung di Pilkada 2024, Sosok Ini Mendominasi

Mata Indonesia, Yogyakarta - Menjelang Pilkada 2024 di DIY, sejumlah lembaga survei sudah bergeliat menunjukkan elektabilitas para bakal calon Wali Kota dan juga Bupati. Termasuk lembaga riset Muda Bicara ID yang ikut menunjukkan hasil surveinya. Lembaga yang diinisiasi oleh kelompok muda ini mengungkap preferensi masyarakat Kota Jogja dalam pemilihan Wali Kota Jogja 2024.
- Advertisement -

Baca berita yang ini