Penghapusan Data Kasus Kematian Jadi Sorotan Banyak Pihak

Baca Juga

MATA INDONESIA, JAKARTA-Penghapusan data angka kematian covid-19 yang dilakukan pemerintah menuai polemik dan menjadi sorotan beberapa pihak salah satunya Ikatan Dokter Indonesia (IDI).

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan penghapusan data kematian yang dilakukan pemerintah, bukan tanpa alasan. Pasalnya ditemukan sejumlah masalah saat menginput data angka kematian.

Menangapi hal itu IDI tak setuju dengan keputusan tersebut, pihaknya menilai harusnya data tersebut diberikan data harian bukan akumulatif. Selain itu, seharusnya pemerintah memperbaiki kendala tersebut bukan menghapus data kematian dari indikator kematian.

Menurut IDI angka kematian merupakan indikator penting dalam melakukan pemetaan atas kasus pandemi covid-19. Untuk itu seharusnya akurasi diperbaiki bukan dihilangkan.

Untuk selengkapnya, bisa dilihat di https://www.youtube.com/watch?v=sQE1Chdt7kY.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Peran Sentral Santri Perangi Judol di Era Pemerintahan Prabowo-Gibran

Jakarta - Kalangan santri dianggap menjadi salah satu elemen bangsa yang mampu terlibat aktif dalam pemberantasan Judi Online yang...
- Advertisement -

Baca berita yang ini