Keren, PSSI Kerja Sama dengan 7 Universitas Top Indonesia

Baca Juga

Selain itu menciptakan instruktur baru berlisensi D dari kalangan universitas. PSSI juga bisa memanfaatkan fasilitas kampus untuk tim nasional dan kepelatihan.

“PSSI tidak bisa berjalan sendiri dalam memajukan sepak bola Indonesia. Di negara (sepak bola) maju semua terlibat, bukan hanya federasi. Memang tidak mudah memajukan sepak bola, karena banyak sekali item-item harus ditempuh. Mudah-mudahan dengan acara ini, sepak bola maju dan disegani pihak lawan, regional dan dunia langkah demi langkah,” ungkapnya.

Kerja sama akan berlangsung selama lima tahun dan memberikan kesempatan beasiswa bagi atlet berprestasi. Kerja sama yang dijalin juga sesuai Inpres Nomor 3 Tahun 2019 tentang Percepatan Pembangunan Persepakbolaan Nasional.

“MoU ini penguatan kita bersama agar sepak bola Indonesia jadi cabang yang jadi kebanggaan nasional. Kami berharap hasil MoU bisa memerdekakan cabor sepak bola. Kita harus bersama dan bekerja sama, jangan sampai setelah MoU, implementasi tidak ada. Kami komitmen dan konsisten memajukan sepak bola Indonesia,” kata Rektor Universitas Negeri Surabaya, Nurhasan.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Berita Terbaru

Benyamin Davnie Kutuk Aksi Pelecehan Oknum Guru SDN di Serpong: Kami Sanksi Tegas dan Kawal Proses Hukum!

TANGERANG SELATAN, Minews – Wali Kota Tangerang Selatan, Benyamin Davnie, mengecam keras dugaan tindakan pelecehan seksual yang dilakukan oleh...
- Advertisement -

Baca berita yang ini