Puji Christianto

Politisi Golkar Ajak Partai Koalisi Dukung Kartu Prakerja Jokowi

MATA INDONESIA, JAKARTA - Program Kartu Prakerja perlu mendapatkan dukungan agar hasil yang diterapkan juga bakal optimal sesuai dengan tujuan yang dicita-citakan. Ajakan itu disampaikan anggota Komisi III DPR RI Sari Yuliati pada Minggu 3 Mei 2020. Politisi Fraksi Partai...

Kabar Gembira! Bunga Bangkai Kembali Mekar di Kebun Raya Cibodas

MATA INDONESIA, JAKARTA - Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) mengumumkan bunga bangkai atau amorphophallus titanum kembali mekar di Kebun Raya Cibodas pada Sabtu 2 Mei 2020. Peristiwa mekarnya bunga bangkai kali ini memiliki keunikan tersendiri dibandingkan dengan peristiwa mekar...

Kakorlantas: Banyak Pemudik Coba Kelabui Petugas

MATA INDONESIA, JAKARTA - Selama pelaksanaan Operasi Ketupat 2020, petugas masih menemukan pemudik yang berusaha mengelabui pemeriksaan dengan pelbagai cara. Kakorlantas Polri Irjen Pol Istiono pun menyebut temuan ini diketahui dari hasil pengecekan Korlantas Polri di sejumlah titik cek poin. Sebabnya,...

Berikut Cara Mudah Amankan Akun Tokopedia Anda

MATA INDONESIA, JAKARTA - Kabar kebocoran data pada Tokopedia membuat was-was 91 juta penggunanya. Salah satu e-commerce terbesar di Indonesia ini pun menganjurkan untuk melakukan langkah-langkah pengamanan akun. Yakni tetap mengganti password akun secara berkala demi keamanan dan kenyamanan. Tokopedia...

Ngeri! Pakar Ini Sebut 91 Juta Data Pengguna Tokopedia Dijual di Dark Web

MATA INDONESIA, JAKARTA - Kabar mengejutkan datang dari pakar keamanan siber dari Vaksin.com, Alfons Tanujaya terkait peretasan data pengguna Tokopedia. Usai kabar tentang 15 juta data pengguna Tokopedia bocor, Alfons justru memperkirakan ada 91 juta data pengguna yang disebarkan dan...

Gempa Hari Ini, Warga Tanggamus Berhamburan Keluar Rumah!

MATA INDONESIA, JAKARTA - Bencana gempa bumi kembali terjadi di Indonesia hari ini, Minggu 3 Mei 2020. Kali ini terjadi di Tanggamus, Kota Bandarlampung. Akibatnya, sejumlah warga Kota Bandarlampung merasakan getaran dan sebagian ke luar dari rumahnya akibat gempa bumi....

Kabar Baik! Sektor Perekonomian Malaysia Beroperasi 4 Mei

MATA INDONESIA, JAKARTA - Sektor perekonomian di Malaysia bakal dibuka kembali pada 4 Mei 2020 mendatang. Namun Perdana Menteri Malaysia Muhyiddin Yassin menyatakan, dalam implementasinya akan mengikuti prosedur standar (SOP) dan didasarkan atas nasihat dari Kementerian Kesehatan berdasarkan data-datang...

Lewat Tol Laut, Pelni Jamin Ketersediaan Barang Sembako di Indonesia

MATA INDONESIA, JAKARTA - Program tol laut diyakini dapat mengurangi disparitas harga bahan pokok dan bahan penting lainnya selama pandemi corona atau COVID-19. Termasuk menjamin distribusi dan ketersediaan barang kebutuhan pokok maupun barang penting lainnya di Indonesia. Sebabnya, PT Pelni...

Karyawan Kena Corona, Pabrik Rokok Sampoerna Ditutup!

MATA INDONESIA, SURABAYA - Dunia industri kembali terhempas terkena badai virus corona atau COVID-19. Giliran manajemen PT HM Sampoerna Tbk (Sampoerna) yang memutuskan untuk menghentikan sementara kegiatan produksi di pabrik Rungkut 2 sejak 27 April 2020 sampai dengan waktu...

Kemenaker Ngaku Setujui Kedatangan 500 TKA Cina ke Sulawesi Tenggara

MATA INDONESIA, JAKARTA - Isu kedatangan 500 Tenaga Kerja Asing (TKA) asal Cina ke Sulawesi Tenggara bikin gaduh masyarakat. Kehadiran mereka diprotes karena masih banyak WNI yang butuh pekerjaan dan penyebaran virus corona (COVID-19) yang hingga kini masih menghantui...

About Me

1848 KIRIMAN
0 KOMENTAR
- Advertisement -spot_img

Latest News

Hak Tersangka dan Korban Kini Lebih Terlindungi di KUHP dan KUHAP Baru

MataIndonesia, Jakarta — Pemberlakuan reformasi hukum pidana dan hukum acara pidana menandai babak baru dalam sistem penegakan hukum nasional....
- Advertisement -spot_img