MINEWS, JAKARTA – Hingga Sabtu 18 Mei 2019, rekapitulasi suara tingkat nasional hasil Pemilu 2019 yang dilaksanakan Komisi Pemilihan Umum (KPU) masih terus berjalan. Total, saat ini sudah 29 provinsi kelar melakukan rekapitulasi.
Data terbaru menunjukkan keunggulan telak paslon 01 Jokowi-Ma’ruf yang meraih kemenangan di 18 provinsi, sementara paslon 02 Prabowo-Sandiaga hanya menang di 11 provinsi.
Jumlah total perolehan suara untuk Jokowi-Ma’ruf tercatat sebanyak 74.112.806 suara. Adapun paslon Prabowo-Sandiaga Uno, meraih total 59.365.735 suara.
Dari angka tersebut, diketahui jumlah selisih suara kedua paslon saat ini mencapai 14.747.071 suara.
Berikut ini daftar perolehan suara pilpres dari 29 provinsi :
Jokowi-Ma’ruf Amin unggul:
Provinsi Bali:
Paslon 01: 2.351.057 suara
Paslon 02: 213.415 suara
Provinsi Kepulauan Bangka Belitung:
Paslon 01: 495.729 suara
Paslon 02: 288.235 suara
Provinsi Kalimantan Utara:
Paslon 01: 248.239 suara
Paslon 02: 106.162 suara
Provinsi Kalimantan Tengah:
Paslon 01: 830.948 suara
Paslon 02: 537.138 suara
Provinsi Gorontalo:
Paslon 01: 369.803 suara
Paslon 02: 345.129 suara
Provinsi Kalimantan Barat
Paslon 01 : 1.709.896 suara
Paslon 02 : 1.263.757 suara
Provinsi Sulawesi Barat
Paslon 01 : 475.312 suara
Paslon 02 : 263.620 suara
Provinsi DIY
Paslon 01 : 1.655.174 suara
Pason 02 : 742.481 suara
Provinsi Kaltim
Paslon 01: 1.094.845 suara
Paslon 02: 870.443 suara
Provinsi Lampung
Paslon 01: 2.853.585 suara
Paslon 02 : 1.955.689 suara
Provinsi Sulawesi Utara
Paslon 01 : 1.220.524 suara
Paslon 02 : 359.685 suara
Provinsi Sulawesi Tengah
Paslon 01: 914.588 suara
Paslon 02 : 706.654 suara
Provinsi Jawa Timur
Paslon 01 : 16.231.668 suara
Paslon 02 : 8.441.247 suara
Provinsi Jawa Tengah
Paslon 01 : 16.825.511 suara
Paslon 02 : 4.944.447 suara
NTT
Paslon 01: 2.368.982 suara
Paslon 02: 305.587 suara
Provinsi Kepulauan Riau
Paslon 01 : 550.692 suara
Paslon 02 : 465.511 suara
Papua Barat
01 508.997
02 128.732
DKI Jakarta
01 3.279.547
02 3.066.137
Prabowo-Sandiaga Uno unggul:
Provinsi Bengkulu:
Paslon 01: 583.488 suara
Paslon 02: 585.999 suara
Provinsi Kalimantan Selatan:
Paslon 01: 823.939 suara
Paslon 02: 1.470.163 suara
Provinsi Maluku Utara
Paslon 01 : 310.548 suara
Paslon 02 : 344.823 suara
Provinsi Jambi
Paslon 01 : 859.833 suara
Paslon 02 : 1.203.025 suara
Provinsi Sumatera Selatan
Paslon 01 : 1.942.987 suara
Paslon 02 : 2.877.781 suara
Provinsi Sulawesi Tenggara
Paslon 01 : 555.664 suara
Paslon 02 : 842.117 suara
Provinsi Sumatera Barat
Paslon 01 : 407.761 suara
Paslon 02 : 2.488.733 suara
Provinsi Banten
Paslon 01 : 2.537.524 suara
Paslon 02 : 4.059.514 suara
Provinsi Nusa Tenggara Barat
Paslon 01 : 951.242 suara
Paslon 02 : 2.011.319 suara
Provinsi Aceh
Paslon 01 : 404.188 suara
Paslon 02: 2.400.746 suara
Provinsi Jawa Barat:
Paslon 01: 10.750.568 suara
Paslon 02: 16.077.446 suara